Cara Jitu Merawat Ayam Agar Menjadi Ayam Bangkok Pukul Mati

ayam bangkok pukul mati

Pernahkah anda berpikir, bagaimana para peternak merawat ayam bangkok hingga dapat menciptakan ayam bangkok pukul mati yang sangat tangguh di arena laga sabung ayam? Hal ini tentu saja menjadi pertanyaan yang perlu di bahas. Terutama bagi anda yang terpikirkan ingin menjadi peternak ayam bangkok.

Ayam bangkok pukul mati sebenarnya adalah spesies yang sama dengan ayam bangkok lainnya, namun cara perawatan dan pelatihan nya lah yang membuat ayam bangkok bisa memiliki pukulan yang mematikan. Anda bisa saja membeli ayam bangkok yang baru lahir atau baru berumur dibawah 6 bulan untuk merawat dan melatihnya sendiri agar ayam anda dapat menjadi ayam bangkok pukul mati.

Berikut ini cara merawat ayam agar menjadi ayam bangkok pukul mati :

Merawat ayam bangkok dari kecil dibagi menjadi 2 yaitu dari segi makanan, dan juga segi pelatihan dan perawatab lainnya seperti dibawah ini :

Pemberian Pakan :
  • Umur 0-1 Bulan berikanlah ayam anda voor 591 HI-PRO-VITE yang ditambahkan dengan susu Lactogen. Susu ini memiliki nutrisi yang sangat baik untuk ayam yang masih sangat kecil. Susu lactogen mengandung AHA yg tinggi untuk pembentukan sel otak pada ayam anda agar ayam anda lebih pintar dalam bertarung.
  • Umur 1-3 Bulan anda bisa berhenti memberikan susu lactogen dan memberikan ayam anda voor yang sama dengan sebelumnya, dan campurkan Kalk, Susu kedelai, Bubur kacang hijau tanpa gula untuk keperluan pembentukan tulang dan otot ayam bangkok anda.
  • Umur 3-6 Bulan anda bisa fokus untuk pertumbuhan otot dengan memberikan ayam bangkok anda tepung ikan sebagai pakan sehari hari yang dicampur kalk untuk pembentukan tulang nya juga yang masih berlanjut hingga ia mencapai umur 6 bulan.
  • Umur 6 Bulan keatas anda bisa berikan voor 594 HI-PRO VITE yang dicampur dengan tepung ikan juga. Jadi berfokus untuk pembentukan otot saja.
  • Berikan juga buah markisa pada ayam bangkok yang berumur diatas 6 bulan untuk memperbanyak hormon kejantanan yang dimiliki ayam. Dengan begitu ayam akan cepat besar dan akan cepat memproduksi sel sperma nya dan menjadi lebih dewasa.
Pelatihan dan Perawatan Lainnya :
  • Ayam yang berusia 3 bulan keatas wajib dimandikan seminggu minimal 2x.
  • Kemudian dijemur sehari minimal 10 menit pada kisaran jam 7 sampai jam 9 di matahari pagi.
  • Lepaskan dan beri wakti bermain pada ayam bangkok anda selama minimal 1 jam atau boleh seharian.
  • Cobalah lakukan sparing dengan ayam lain nya dalam jangka waktu pendek. Hanya seperti test bakat saja sekitar 30 detik sampai 1 menit. Lakukan lah seminggu sekali atau 2 minggu sekali agar ayam anda terlatih secara fisik maupun mental.
  • Rawatlah jalu ayam bangkok anda dengan membersihkan kulit mati disekitar jalu. Dan juga kotoran-kotoran agar jalu ayam bangkok anda lebih cepat tumbuh.
  • Runcingkan jalu minimal 2 minggu sebelum diadu. Jangan biarkan ayam anda bertarung saat baru di runcingkan jalunya kurang dari 2 minggu karna akan berbahaya bagi ayam anda.

Demikianlah informasi yang dapat agen Sabung Ayam Online berikan. Semoga dapat menambah wawasan teman-teman pecinta ayam bangkok aduan dan pecinta sabung ayam di indonesia. Terimakasih telah membaca.

Related Post :